Messi Jadi yang Terbaik, Gusur Ronaldo ke Posisi Dua

Lionel Messi jadi pemain dengan rating paling tinggi di FIFA 20 (Aitor Alcalde/Getty Images)


Game FIFA 20 telah merilis rating-rating pemain. Lionel Messi berada di posisi teratas, menggusur CristianoRonaldo yang sebelumya ada di sana
Baik Messi maupun Ronaldo gagal memenangi Liga Champions musim lalu. Namun begitu, keduanya masih menjadi pemain dengan kemampuan paling spesial di atas lapangan
Messi mengantar Barcelona memenangi Liga Spanyol dengan torehan 36 gol dari 34 laga. Sementara Ronaldo, yang menjalani debut di Seri A bersama Juventus, melesakkan21gol dari31 laga.
Ronaldo mengungguli Messi dalam poin pace (90:87), shoting (93:92), dan fisik (78;66). Namun Messi lebih baik dalam poin passing (92:82), dribel (96:89), dan defense (39:35).
Messi punya rating 94, menang tipis dari Ronaldo yang diberi rating 93. END by Cerita Terkini 2019 - Cerita Cinta, Cerita Dewasa, Berita Olahraga dan Kesehatan.